Daftar Biodata Artis Terlengkap Terbaru

Wednesday, March 22, 2017

Profil dan Biodata Dewi Persik

Profil dan Biodata Lengkap Dewi Persik

Nama Lengkap Dewi Murya Agung
Nama Lain Dewi Persik, Depe
Tanggal Lahir 16 Desember 1985
Tempat Lahir Jember, Jawa Timur
Kebangsaan Indonesia
Pekerjaan penyanyi, aktris
Agama Islam
Orang Tua Mochammad Aidil (Ayah), Sri Muna (Ibu)
Zodiak Sagittarius
Anak Felice Gabriel (Anak angkat)
Pasangan Saiful Jamil (2005–2008, bercerai), Farid Yusuf Mansur (2008,bercerai), Aldiansyah Taher (2009, bercerai)
Pendidikan SD Negeri Jember, SD Negeri Jember, MAN Jember
Twitter twitter.com/dewiperssik12
Instagram instagram.com/dewiperssikreal

Biografi dan Karir Dewi Persik

Dewi Persik dengan nama lengkap Dewi Murya Agung adalah puteri dari Mochammad Aidil (Ayah) dan Sri Muna (Ibu). Ia lahir di Jember pada tanggal 16 Desember 1985. Ia memiliki keturunan Tionghoa yang berasal dari neneknya. Nama belakang Persik itu dibuat oleh manajernya dan depe pun menyetujuinya dikarenakan nama tersebut dipercayai akan membawa keberuntungan baginya. Dilihat dari filosofi, Persik berarti buah yang dipercaya oleh masyarakat cina pembawa keberuntungan. Nama Depe mulai dikenal oleh masyarakat ketika ia memainkan sinetron Mimpi Manis pada tahun 2006. Sinetron Mimpi Manis memiliki soundtrack lagu yang dinyanyikan oleh depe sendiri dengan judul lagu Mimpi Manis. Depe juga banyak memainkan film layar lebar. Depe juga pernah bergabung dengan RCM milik Ahmad Dhani. Masyarakat sangat mengenal Dewi Persik lewat goyangnya yang diberi nama goyang gergaji. Dewi Persik pernah mendapatkan perlakuan yang tidak pantas dari penontonnya karena Dewi Persik sering memakai pakaian yang ketat dan seksi. Tahun 2008 Dewi juga mengalami Pencekalan oleh pemerintah yaitu pemerintah Tanggeranglah yang pertama kali yang melakukan pencekalan. Depe menikah dengan suami pertamanya pada tahun 2005 dan berakhir pada tahun 2008 karena masalah keluarga. Kemudian Dewi Persik dikabarkan menikah dengan Farid Yusuf Mansur pada tahun 2008 dan tak lama ia bercerai. Dan pada tahun 2009, Dewi Persik menikah dengan Aldiansyah Taher dan pernikahannya pun tak lama. Dewi Persik pun pernah tersandung beberapa kasus, diantaranya dengan Jupe. Dewi Persik lagi duel akting bersama Arjit Taneja di sinetron terbarunya yang berjudul "NADIN" yang akan tayang di ANTV.

FILM

  • Tali Pocong Perawan (2008)
  • Tiren: Mati Kemaren (2008)
  • Ku Tunggu Jandamu (2008)
  • Setan Budeg (2008)
  • Susuk Pocong (2009)
  • Paku Kuntilanak (2009)
  • Tiran: Mati di Ranjang (2010)
  • Lihat Boleh, Pegang Jangan (2010)
  • Arwah Goyang Jupe-Depe (2011)
  • Pacar Hantu Perawan (2011)
  • Arwah Kuntilanak Duyung (2011)
  • Mr.Bean Kesurupan Depe (2012)
  • Pantai Selatan (2013)
  • Bangkit Dari Kubur (2013)

Sinetron

  • Mimpi Manis (2006 - 2007)
  • Laila (2009)
  • Saudara Oesman (2011)
  • Centini Manis (2016)
  • Bukan Siti Nurbaya (2017)
  • Nadin (2017)
  • Diskografi
  • Bintang Pentas (2003)
  • Mimpi Manis (2008)
  • Dangdut Terlaris (2016)

Single

  • Hikayat Cintaku (feat. Glenn Fredly) (2008)
  • Diam Diam (feat. Ahmad Dhani) (2010)
  • Tak Mengapa (2011)
  • Aku Suka (2013)
  • Mata Hati (feat. Roy Jeconiah) (2013)
  • Halalin Aku (2016)
  • Salsa Dangdut (feat. Fabio) (2016)
  • Dilema (2016)
  • Indah Pada Waktunya (2016)
  • Mau Tak Mau (2016)
  • Surga Dunia (2016)
  • Gerimis (2016)
  • Melayang (2016)
  • Meleleh (2016)
  • Thola 'Al Badru (2016)

Acara TV

  • Bintang Pantura di (Indosiar)

Penghargaan

  • Award Artis Tersilet 2008

Foto-foto Dewi Persik

Dewi Persik

Foto Dewi Persik

Foto DP

Previous
Next Post »

Post a Comment